Perihal laman ini
Laman ini adalah penggabungan antara Ilmu Perbintangan Tiongkok Kuno dan Kejawen yang berbicara tentang Garis Perjalanan Hidup, Hubungan antara Manusia dan Alam serta Pengobatan Timur yang tersisih secara propaganda.
Minggu, 18 November 2012
WETON DAPAT DIANDALKAN
Dunia modern telah meninggalkan banyak hal hal kuno termasuk kejawen .
Hanya karena istilah istilahnya memang nampak ketinggalan zaman .
ditambah dengan banyaknya versi kejawen , menimbulkan kebenaran sekaligus kekeliruan
yang otomatis membingungkan dan berakhir ditinggalkan .
Seandainya saja keberagaman itu dapat dipersatukan dengan pikiran terbuka ,
juga istilah istilahnya direvisi untuk bisa diterima dunia saat ini ,
kejawen akan mampu bersaing dengan ilmu perbintangan lainnya .
Terutama pada WETON yang akurasinya sulit untuk dipandang sebelah mata .
PONGKY HALIM
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
silahkan tulis komentar anda yang tidak menjurus ke sara. Terima kasih